TRIBUNJATENG.COM, BLORA - Berdasarkan data dari Dinas Pangan, Pertanian, Peternakan, dan Perikanan (DP4) Blora, musim kemarau ini tembakau menjadi tanaman primadona bagi petani di Blora.