Informasi tersebut berawal dari para pejabat di Chengdu, kota dengan penduduk 14 juta orang di Provinsi Sichuan, barat daya Cina, yang mengumumkan rencana untuk menempatkan satelit di orbit pada 2020.